Menunggu Seseorang? Buat Menyenangkan Saja Dengan Kegiatan Ini!!
Menunggu sesorang misalnya kita menunggu jemputan dari seseorang, ketemuan dengan seseorang tapi orangnya gak datang-datang, dan banyak alasan lain yang bisa membuat kita menunggu. Menunggu membutuhkan kesabaran yang sangat tinggi, terkadang juga membuat kesal, resah, gelisah, was-was, ragu, khawatir dan marah. Untuk mencegah seperti itu, ada baiknya kita membuat waktu menunggu kita menyenangkan

0 Komentar